Resep: Lezat Ayam Crispy Saus lada hitam

Kumpulan Resep Masakan Nusantara

Ayam Crispy Saus lada hitam.

Ayam Crispy Saus lada hitam Kamu dapat memasak Ayam Crispy Saus lada hitam menggunakan 17 bahan dan 5 Langkah. Inilah cara kamu mencapai itu.

Bahan-Bahan Ayam Crispy Saus lada hitam

  1. Siapkan 1/4 kg , ayam tanpa tulang (me: dada ayam).
  2. Siapkan 1/2 buah , bawang bombay (me 1 buah).
  3. Siapkan 4 siung , bawang merah(me: 3siung).
  4. Siapkan 3 siung , bawang putih (me:2siung).
  5. Siapkan 7 biji , cabe rawit.
  6. Siapkan 1 biji , cabe merah besar(me:gapake).
  7. Siapkan 3 biji , cabe hijau besar )me: gapake).
  8. Siapkan 1 buah , wortel kecil.
  9. Siapkan 1 saset , saori saus lada hitam.
  10. Siapkan 1 sdt , kecap manis(tambahan).
  11. Siapkan secukupnya , Garam (tambahan).
  12. Siapkan secukupnya , Gula.
  13. Siapkan secukupnya , Air (tambahan).
  14. Siapkan 2 bungkus , tepung bumbu (me: 1 bks yang sedang).
  15. Siapkan 1/2 buah , jeruk nipis (me gapake).
  16. Siapkan , Bahan marinasi (me).
  17. Siapkan secukupnya , Garam dan merica bubuk.

Cara pembuatan Ayam Crispy Saus lada hitam

  1. Potong ayam sesuai selera, marinasi dengan garam dan merica bubuk, sy ga masukin kulkas dulu, krn ayam sudah dingin, siapkan tepung bumbu bagi menjadi 2, bag kering dan bag basah.
  2. Campurkan adonan basah kedalam ayam, aduk rata,kemudian ambil satu persatu ayam masukkan ke tepung kering, remas2, kemudian goreng dalam minyak panas. Setelah matang tiriskan.
  3. Tumis bawang bombay, bawang merah, bawang putih serta cabai sampai harum, setelah layu dan harum masukkan wortel.
  4. Aduk sebentar kemudian tambahkan air, setelah itu masukkan saus lada hitam, kecap manis, garam dan gula, aduk koreksi rasa, kemudian masukkan ayam crispy,aduk2 sebentar, angkat.
  5. Siap disajiakan.