175. Tumis Terong Telur dengan Kecambah.
Kamu dapat memasak 175. Tumis Terong Telur dengan Kecambah menggunakan 7 bahan dan 4 Langkah. Inilah cara kamu mencapai itu.
Bahan-Bahan 175. Tumis Terong Telur dengan Kecambah
- Siapkan 250 gram , terong telur.
- Siapkan 50 gram , kecambah panjang.
- Siapkan 3 siung , bawang merah.
- Siapkan 2 siung , bawang putih.
- Siapkan 8 buah , cabe rawit merah.
- Siapkan Secukupnya , gula, garam dan penyedap.
- Siapkan Secukupnya , minyak goreng untuk menumis.
Langkah-langkah pembuatan 175. Tumis Terong Telur dengan Kecambah
- Siapkan semua bahan-bahannya..
- Buang tangkai dan cuci bersih terongnya. Lalu potong dadu / sesuai selera. Iris tipis bawang dan cabe nya juga..
- Kemudian tumis bawang serta cabe iris hingga harum. Lalu masukkan potongan terong. Aduk rata dan masak hingga layu. Masukkan kecambahnya. Aduk rata..
- Terakhir tambahkan gula, garam dan penyedap sesuai selera. Cek rasa. Angkat dan sajikan. Selamat mencoba. 🤗😊.