Resep: Lezat Spaghetti Carbonara

Kumpulan Resep Masakan Nusantara

Spaghetti Carbonara.

Spaghetti Carbonara Kamu dapat memasak Spaghetti Carbonara menggunakan 10 bahan dan 5 Langkah. Inilah cara kamu mencapai itu.

Bahan-Bahan Spaghetti Carbonara

  1. Siapkan , Pasta spaghetti (secukupnya aja ya).
  2. Siapkan 50 ml , susu cair.
  3. Siapkan , Keju yang sudah di parut (1-2 sdm).
  4. Siapkan , Sosis (1 buah/sesuai selera).
  5. Siapkan Sejumput , Garam.
  6. Siapkan , Bawang bombai (1/4) / bawang merah (2 butir).
  7. Siapkan , Bawang putih (1 butir).
  8. Siapkan , Lada bubuk (1/4 sdt).
  9. Siapkan 1/4 sdt , Penyedap.
  10. Siapkan Irisan , daun seledri / kemangi.

Cara pembuatan Spaghetti Carbonara

  1. Rebus pasta, jangan lupa di beri sedikit minyak. Matikan api jika sudah mendidih, diamkan hingga pasta mengembang sampai matang dan tidak keras..
  2. Iris tipis2 bawang merah/bombai dan cincang kecil2 bawang putih. Iris sosis tipis2, tumis dengan sedikit minyak hingga setengah matang, lalu masukkan bawang putih dan bawang putih hingga agak kecoklatan..
  3. Kecilkan api hingga tidak mengenai wajan/teflon, lalu tuangkan susu, tambahkan garam, lada bubuk, daun selderi/kemangi, dan penyedap, aduk hingga rata. Lalu masukkan pasta spaghetti dan aduk lagi hingga mendidih dan meresap..
  4. Jika sudah, tuangkan ke piring, Spaghetti Carbonara siap untuk di hidangkan..
  5. ⭕️ sering2 dicicipi ya, kalau kurang terasa bumbunya bisa ditambah garam / penyedapnya lagi. Kalau terasa eneg bisa ditambah lada bubuk sedikit demi sedikit..